Setelah mengikuti pelatihan ini peserta kompeten bisa bekerja di bidang tata rias seperti salon, wedding organizer, wedding galery sebagai profesi penata rias wajah / make up art.
Lama Program Pelatihan :
480 JPL/60 Hari Kerja
Kemungkinan Jabatan :
Stage make Up Artist / Commercial Make Up Artist
Junior Hairdresser
Barber
Specialist Colorist
Materi :
Melaksanakan prosedur K3 di tempat kerja
Menata alat dan bahan
Merias Wajah Fotografi
Merias Wajah Sikatri
Merias Wajah Panggung
Melaksanakan prinsip dasar merias pengantin
Memilih alat dan bahan rias wajah
Merias wajah calon pengantin
Merias Wajah Geriatri
Melakukan Pratata
Melakukan Penataan Rambut (Hair Styling)
Melakukan Penataan Sanggul Daerah Baku.
Membersihkan, merapihkan area kerja alat, bahan dan kosmetik
Melakukan penataan rambut/ sanggul dan pemasangan perhiasan MRP Muslim.
Memakaikan busana dan perhiasan calon
Modifikasi rias pengantin muslim.
Menghitung secara sederhana biaya Modifikasi Rias Pengantin Muslim.
Melakukan Perekrutan dan Pemilihan Tenaga Kerja Modifikasi Rias Pengantin Muslim.
Mengelola bisnis usaha Modifikasi Rias Pengantin Muslim
Jenis Standar Kompetensi :
SKKNITata Kecantikan No. 180 Tahun 2021
SKKNITata Rias Pengantin Gaun Panjang Nomor : Kep.143/Men/III/ 2007.
SKKNI Modifikasi Rias Pengantin Muslim Nomor : Kep 13/MEN/I/2011